Rabu, 26 Desember 2012


Tips Kopi Menghilangkan Bau WC
Kopi bubuk/ampas kopi setelah diminum bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan bau wc. Bersihkan dahulu wc dengan sikat dan deterjen, kemudian siram sampai bersih. Setelah itu taburkan serbuk kopi dan diamkan kira-kira 15 menit. Baru kemudian disiram lagi dengan air hingga bersih. Kini anda bisa bernafas lega tanpa rasa jijik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar